Minggu, 02 Oktober 2011

Wireless networking

Wireless networking disini yaitu sistem yang tidak menggunakan kabel untuk medianya dan wireless LAN merupakan wireless yang tidak menggunakan kabel tetapi menggunakan radio sebagai medianya. LAN nirkabel adalah suatu jaringan nirkabel yang menggunakan frekuensi radio untuk berkomunikasi antara komputer. Peralatan yang digunakan biasanya memiliki kualifikasi Wi-Fi, IEEE 802.11b atau akomodasi IEEE 802.11g. Kekurangan dari sitem ini adalah keamanannya yang tidak kuat.
Biasanya wireless LAN digunakan di kafe kafe ataupun dikampus kampus sebagai sarana untuk berinternet. Dan dikafe kafe pun biasanya digunakan untuk menarik pelanggan agar datang ke kafe tersebut. Dengan menggunakan akses wireless ini kita tidak perlu menggunakan modem lagi, hanya saja kita hanya pergi ke tempat tempat yang ada wireless nya untuk menggunakannya dengan bebas.

Tidak ada komentar: